Dosen MI Peserta Program Sertifikasi Kompetensi dan Magang Bersertifikat ke Arizona State University

Dosen MI Peserta Program Sertifikasi Kompetensi dan Magang Bersertifikat ke Arizona State University

Polinela (27/11/2022). Melalui program sertifikasi kompetensi dan magang bersertifikat dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek), dosen D3 Mi Dr. Septafiansyah Dwi Putra, S.T., M.T., salah satu dari 3 (tiga) dosen Dosen Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menjalani program magang di Arizona State University Amerika pada 24 November hingga 17 Desember 2022.

Dosen MI Lulus Sertifikasi Berbasis Kompetensi Skema Data Scientist Pendanaan LPDP dan Dit KLSD Kemendikbud-ristek tahun 2022

Dosen MI Lulus Sertifikasi Berbasis Kompetensi Skema Data Scientist Pendanaan LPDP dan Dit KLSD Kemendikbud-ristek tahun 2022

Polinela, (31/10/2022). Salah satu dosen D3 Manajemen Informatika Politeknik Negeri Lampung, Oki Arifin, S.Kom., M.Cs. mengikuti seleksi dan lulus sertifikasi berbasis kompetensi skema data scientist program pendanaan LPDP dan Dit. KLSD Kemendikbud-Ristek tahun 2022, yang diselenggarakan di UNDIP Semarang dari tanggal 24-29 Oktober 2022. Pengakuan dan kompetensi skill Dosen Prodi D3 Manajemen Informatika Politeknik Negeri…

Implementasi Perdana program Praktisi Mengajar, Prodi MI Terapkan Model Pembelajaran Blended Learning

Implementasi Perdana program Praktisi Mengajar, Prodi MI Terapkan Model Pembelajaran Blended Learning

Polinela. Kamis (29/09/2022). Pelaksanaan kegiatan program praktisi mengajar di Program Studi D3 Manajemen Informatika pada semester ganjil tahun akademik 2022/2023 di tetapkan pada mata kuliah Pemrograman Berbasis Mobile. Dan dilaksanakan perdana pada sesi ke 4 dengan menerapkan model pembelajaran Blended Learning.

D3 Manajemen Informatika lakukan FGD Kurikulum dan kerjasama dengan Jurusan TIK Politeknik Negeri Jakarta

D3 Manajemen Informatika lakukan FGD Kurikulum dan kerjasama dengan Jurusan TIK Politeknik Negeri Jakarta

Polinela (12/08/2022). Prodi D3 Manajemen Informatika lakukan kunjungan kerja ke Politeknik Negeri Jakarta dalam rangka Forum Group Discussion (FGD) kurikulum bidang ilmu Software Engineering dan penjajakan kerjasama implementasi pelaksanaan MBKM.

Juara 3 Atletik PORSENI XIII Politeknik Negeri Se Indonesia di Banjarmasin
|

Juara 3 Atletik PORSENI XIII Politeknik Negeri Se Indonesia di Banjarmasin

Polinela (14/07/2022). Mahasiswa Program Studi D3 Manajemen Informatika raih Juara 3 cabang lomba lari 400 meter (Atletik) pada Pekon Olah Raga dan Seni (PORSENI) ke XIII Politeknik Negeri Se Indonesia yang diselenggarakan di Politeknik Negeri Banjarmasin, Banjarmasin. Nama lengkap Riki Yuliawan, merupakan mahasiswa aktif program studi D3 Manajemen Informatika Politeknik Negeri Lampung. Riki merupakan salah…

Enam Alumni Prodi Manajemen Informatika Politeknik Negeri Lampung berkarir di Kejaksaan Negeri

Enam Alumni Prodi Manajemen Informatika Politeknik Negeri Lampung berkarir di Kejaksaan Negeri

Polinela. Senin (20/6/2022). 6 (enam) alumni Program studi D3 Manajemen Informatika pada tahun 2022 lulus seleksi penerimaan dan resmi diangkat menjadi pegawai negeri sipil dilingkungan Kejaksaan Negeri (KEJARI) di 5 Kabupaten di Provinsi Lampung dan 1 Kabupaten/kota di Provinsi Maluku.

Prodi D3 Manajemen Informatika Raih Juara 1 Anugerah Humas 2022 Politeknik Negeri Lampung

Prodi D3 Manajemen Informatika Raih Juara 1 Anugerah Humas 2022 Politeknik Negeri Lampung

Polinela, Jumat (17/6/2022). Program Studi D3 Manajemen Informatika raih Juara 1 pada ajang Anugerah Humas 2022 yang diselenggarakanoleh Unit Kehumasan Politeknik Negeri Lampung. Pengumuman nominasi dan pemenang dilaksanakan secara langsung pada malam penganugerahan di studi outdoor Politeknik Negeri Lampung (POLINELA).